Thursday, June 5, 2008

Arti Sebuah Blog



Arti Sebuah Blog

Title ini merupakan pertanyaan dari pernyataan seorang kawan yang sempat singgah di blog anyar ini...Komentar dia begini : "Wah, makin rame aja jon blog kamu." Tapi, menurut doi, terlalu kompleks. Campur2, ribet, jadi satu....
Well, jawaban saya mah simpel : "Maklum, biar satu, yang penting terurus." Seperti yg pernah saya tulis di epilog Blog ini, bagi saya, blog atau media apa pun namanya, adalah layaknya sebuah bayi. Ketika ia kita lahirkan, harus konsekuen pula kita merawat dan mengurusnya...Itu adalah tanggung jawab besar! Nah, karena saya kebetulan merasa mampunya hanya merawat satu bayi sementara ini, ya terpaksa harus demikian...Coba bandingkan dengan rekan2 lain yang punya lebih dari satu blog. Entah yg freehosting atau yang prophitiery. Ada banyak agregator penyedia freehosting mulai dari Weblog, Myspace, Wordpress, dll...Tapi, saya mah sanggupnya baru satu. Anak tunggal neh...Maka harap maklum, butuh perhatian lebih.
Bagi gw pribadi, yg penting kontennya komprehensif-lah...(dikit kompleks emang)...Yah, bwt gampangannya kan bisa dibantu lewat "Genre" (labels)...
Namun, yg tidak banyak orang tahu, blog ini sebenarnya merupakan alat saya utk belajar. Yap, belajar utk bersikap terbuka, open mind, dan belajar pula utk saling berbagi....


1 comment:

Anonymous said...

kunjungan resmi ni bung...rame bgt blognya...